Institut STIAMI dan Universitas UMMI Bogor Jalin Kerja Sama dalam Bidang Tri Dharma Perguruan Tinggi


Jakarta,– Institut Ilmu Sosial dan Manajemen STIAMI resmi menjalin kerja sama dengan Universitas UMMI Bogor melalui penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) yang dilaksanakan pada Jumat, 17 Oktober 2025. Perjanjian kerja sama ini mencakup pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi  meliputi pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat sebagai upaya memperkuat sinergi antar perguruan tinggi dalam meningkatkan kualitas dan relevansi pendidikan tinggi di Indonesia. Kegiatan ini turut dihadiri oleh Rektor Institut STIAMI, Prof. Dr. Sylviana Murni, S.H., M.Si.; Ketua Yayasan Ilomata Dr.Ir.Panji Hendrarso, MM, Rektor Universitas UMMI , Prof. Dr. Ir. H. Rokhmin Da ...

Baca Lebih

Institut STIAMI dan Kementerian Ketenagakerjaan RI Gelar Kegiatan “Merancang Jalan Karier Impian: Dari Kampus ke Puncak Karier”


Bekasi, 15 Oktober 2025 — Institut STIAMI menjalin kolaborasi strategis dengan Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia (KEMNAKER RI) melalui kegiatan bertajuk “Merancang Jalan Karier Impian: Dari Kampus ke Puncak Karier.” Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya Institut STIAMI dalam memperkuat peran perguruan tinggi sebagai jembatan antara dunia akademik dan dunia kerja. Acara tersebut dihadiri oleh Rektor Institut STIAMI, Prof. Dr. Sylviana Murni, S.H., M.Si, serta Ibu Eva Trisiana, S.S., M.Bus., Sekretaris Direktorat Jenderal Pembinaan Penempatan Tenaga Kerja dan Perluasan Kesempatan Kerja, KEMNAKER RI. Kehadiran kedua tokoh ini menjadi momen penting dalam member ...

Baca Lebih

Institut STIAMI Gelar Sosialisasi Penempatan Kerja ke Taiwan: Buka Peluang Karier Global bagi Mahasiswa dan Alumni


Jakarta, 14 Oktober 2025 —Sebagai bentuk nyata komitmen dalam mempersiapkan lulusan yang berdaya saing global, Career Development Center (CDC) Institut STIAMI bekerja sama dengan PT Timuraya Jaya Lestari menggelar kegiatan “Sosialisasi Penempatan Kerja ke Taiwan”, bertempat di Aula Kampus Pusat Institut STIAMI. Kegiatan ini diikuti oleh mahasiswa dan alumni dari berbagai program studi, yang hadir untuk mendapatkan informasi langsung mengenai peluang karier di luar negeri, khususnya di Taiwan. Acara ini menjadi bagian dari langkah strategis Institut STIAMI dalam memperluas jejaring kerja sama internasional serta memperkuat peran perguruan tinggi dalam mendukung pening ...

Baca Lebih

Institut STIAMI Umumkan 59 Mahasiswa Baru Lulus Administrasi Penerima KIP-Kuliah


Jakarta, 8 Oktober 2025 Institut STIAMI kembali menegaskan komitmennya dalam memperluas akses pendidikan tinggi yang berkualitas melalui pengumuman resmi kelulusan administrasi 59 mahasiswa baru penerima Bantuan Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah. Pengumuman ini disampaikan langsung oleh Dr. Diana Prihadini, S.Sos., M.Si, selaku Ketua Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Institut STIAMI. Menurut Dr. Diana, keberhasilan para mahasiswa ini merupakan bukti nyata dukungan pemerintah dan kampus dalam menciptakan kesempatan belajar yang setara bagi seluruh lapisan masyarakat. “Kami mengucapkan selamat kepada 59 mahasiswa baru yang telah lolos tahap administrasi KIP-Kuliah. Semoga kesempa ...

Baca Lebih

Institut STIAMI Jalin Kerja Sama dengan Balai Besar Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BBVP)


Bekasi, 1 Oktober 2025 – Institut STIAMI terus memperkuat komitmennya dalam mencetak sumber daya manusia (SDM) unggul, berdaya saing, dan berakhlak mulia. Hal ini diwujudkan melalui penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Balai Besar Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BBVP) di Balai Besar Pusat Pelatihan Cevest Bekasi, Rabu (1/10). Acara penandatanganan MoU ini turut dihadiri oleh Menteri Ketenagakerjaan Republik Indonesia, Prof. Yassierli, S.T., M.T., Ph.D., yang memberikan apresiasi atas langkah kolaboratif antara perguruan tinggi dan lembaga pelatihan vokasi dalam menyiapkan tenaga kerja yang kompeten, produktif, dan siap bersaing. Kerja sama ini merupaka ...

Baca Lebih