Juara 2 "Lomba Teknologi Tepat Guna Tingkat Kota Bekasi Tahun 2024"


Bekasi 25 Juli 2024, Mahasiswa Institut STIAMI berhasil meraih Juara 2 di Lomba Inovasi Teknologi Tepat Guna Kota Bekasi.  Dengan meluncurkan Inovasi Rich Pack – yang merupakan pemanfaatan sekam padi menjadi wadah makanan biodegradable – hal ini membuktikan bahwa kreativitas dan keberlanjutan bisa bersinergi guna menciptakan kemasan makanan yang ramah lingkungan. Terima kasih atas dukungannya! Semoga prestasi yang diraih bisa menambah semangat mahasiswa lainnya untuk bisa menciptakan karya terbaik untuk bangsa. #InovasiTeknologi #InstitutSTIAMI #RichPack #EcoFriendly

Baca Lebih

Dukungan Relawan Pajak Dalam Penyampaian SPT "Penghargaan Istimewa untuk STIAMI dari KPP Cempaka Putih"


Institut Ilmu Sosial dan Manajemen (STIAMI) dengan bangga menerima penghargaan istimewa dari Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Cempaka Putih atas dukungan luar biasa dalam pelaksanaan penyampaian SPT tahunan 2024. Penghargaan ini menjadi bukti nyata dari dedikasi dan komitmen STIAMI dalam mendukung kepatuhan pajak yang tinggi serta kontribusi yang signifikan dalam mendorong kesadaran pajak di masyarakat.

Baca Lebih

Lolos Pendanaan Sebanyak 6 Proposal Bisnis "Program Pembinaan Wirausaha Mahasiswa (P2MW) Kemendikbudristek Dikti RI Tahun 2024"


Sivitas Akademika Institut STIAMI mengucapkan SELAMAT & SUKSES atas Lolosnya Pendanaan Proposal Bisnis Mahasiswa Tingkat Nasional pada Program Pembinaan Wirausaha Mahasiswa (P2MW) Kemendikbudristek Dikti RI Tahun 2024. Alhamdulillah tahun ini Institut STIAMI berhasil lolos pendanaan Proposal Bisnis sebanyak 6 proposal dengan berbagai kategori yaitu kategori Makanan dan Minuman, kategori Jasa dan Perdagangan, kategori Industri Kreatif serta kategori Budidaya. Semoga dapat memotivasi dan menginspirasi  Dosen & Mahasiswa lainnya. ✨ #PrestasiMahasiswa #P2MW2024 #Stiamers #MerdekaBelajar #KampusMerdeka  

Baca Lebih

Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) "Lolos Pendanaan Proposal Riset Mahasiswa Tingkat Nasional "


Sivitas Akademika Institut STIAMI mengucapkan SELAMAT & SUKSES atas Lolosnya Pendanaan Proposal Riset Mahasiswa Tingkat Nasional pada Program Kreativitas Mahasiswa (PKM)  Kemendikbudristek Dikti RI Tahun 2024. Semoga dapat memotivasi dan menginspirasi  Dosen & Mahasiswa lainnya. ✨ #PrestasiMahasiswa #PKM2024 #Stiamers #MerdekaBelajar #KampusMerdeka

Baca Lebih

Cabang Olahraga Taekwondo Kompetisi Internasional "Prestasi Mahasiswa Institut STIAMI dalam SEA GAMES - CAMBODIA 2023"


Prestasi diraih oleh Mahasiswa Institut Stiami Nicholas Armanto Mahasiswa Institut STIAMI Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) Program Studi Administrasi Bisnis, pada event olahraga Sea Games 2023 di Kamboja. Nicholas berhasil meraih Medali Perak pada Cabang Olahraga Taekwondo. Taekwondo merupakan jenis olahraga bela diri asal Korea Selatan yang cukup populer. Fokus gerakan taekwondo yaitu tendangan kaki yang tinggi dan teknik tangan yang cepat Hal ini sangat membanggakan bagi seluruh Sivitas Akademika Institut Stiami, semoga capaian ini menjadi inspirasi dan mampu meningkatkan semangat para Mahasiswa untuk terus berprestasi, berkarya dan mengharumkan nama Indonesia pada Kompetisi Internas ...

Baca Lebih