Jakarta – STIAMINEWS – Dalam rangka meningkatkan nilai integritas serta pemahaman terkait good governance (tata pemerintahan yang baik) bagi mahasiswa di lingkungan perguruan tinggi maka Grup Penanganan Anti Fraud (GPAF) Otoritas Jasa Keuangan mengadakan kuliah umum dengan tema “Membangun Integritas dan Good Governance di Otoritas Jasa Keuangan” pada hari Jum’at, 19 mei 2017 di Institut STIAMI yang dihadiri sebanyak ratusan peserta yang terdiri dari Dekan, Kepala Program Studi, Dosen dan mahasiswa Institut STIAMI.
Acara dibuka dengan kata sambutan oleh Dr. Hasim A Abdullah, MM selaku Warek IV Institut STIAMI, beliau menyampaikan mengenai pentingnya nilai-nilai ...
Baca Lebih