Jakarta (26/11/24) Institut STIAMI menggelar Kuliah Umum dengan tema “Peluang dan Tantangan Bisnis Digital Menuju Indonesia Emas” di Kampus Vokasi STIAMI, Jakarta Timur. Acara ini dihadiri oleh sejumlah tokoh penting, termasuk Rektor Institut STIAMI, Prof. Dr. Hj. Sylviana Murni, Direktur Vokasi Institut STIAMI, Irfan Setiawan, S.AB., M.A., Sekretaris Utama BNPT Tahun 2021-2022, Mayjen TNI (Purn) Dedi Sambowo, dan Dosen Institut STIAMI, Dr. Ucok Binanga Nasution, S.T., M.M.
Vokasi STIAMI adalah bagian dari Institut STIAMI, yang berfokus pada pendidikan vokasi atau pendidikan berbasis keterampilan praktis. Program ini dirancang untuk mempersiapkan lulusan yang siap ke ...
Baca Lebih