Kunjungan dan Silaturahmi Alumni Berprestasi Institut STIAMI Kampus Tangsel


STIAMI NEWS- Senin, 08 Agustus 2022 Institut STIAMI Kampus Tangsel melakukan kunjungan dan silaturahmi ke Kecamatan Ciputat Timur dan bertemu langsung dengan Bpk. Drs. H. Hamdani , HS., MA. Selaku Camat Kecamatan Ciputat Timur pada Rabu, 03 Agustus 2022. Kunjungan ini sekaligus memberikan Piagam Penghargaan sebagai Alumni Berprestasi & Inspiratif Pascasarjana Institut STIAMI. Selain itu, Institut STIAMI Kampus Tangsel melakukan pembahasan terkait Pengabdian Masyarakat dan juga merumuskan Kerjasama dalam membangun sinergi bersama antara Institut STIAMI dan juga Kecamatan Ciputat Timur.

Baca Lebih

Kampus Juanda Depok Selenggarakan Kursus Bahasa Inggris Khusus Siswa Smk Kelas Xii


Depok – STIAMINEWS – Untuk mengisi waktu luang setelah menghadapi Ujian Sekolah Berbasis Nasional (USBN) dan dilanjutkan dengan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK), Institut STIAMI Kampus Juanda menyelengkarakan Kursus Bahasa Inggris khusus siswa SMK Kelas XII dengan tema pelatihannya yaitu “Turut Serta Mencerdaskan Bangsa dan Siap Mendukung Program MEA” yang menjadi Trainernya ialah Mr. Riza Juniar Syahrinto.  Kenapa bahasa inggris? karena sangat penting dalam menghadapi MEA, ada 3 alasan Pertama, bahasa Inggris ini dipakai sebagai media untuk mencari ilmu. Dengan kemampuan bahasa Inggris yang baik dan benar, maka dengan mudah seseorang dapat memahami dan me ...

Baca Lebih

Kampus Cikarang Adakan Seminar Character Building Untuk Siswa Kelas Xii Smk Islam Al Amin


Cikarang – STIAMINEWS – Setelah menghadapi Ujian Nasional, para siswa kelas XII SMK Islam Al-Amin, Cikarang Kab Bekasi mengikuti seminar pembekalan untuk memasuki dunia kerja dan kuliah dengan tema “Character Building” pada hari Rabu, 12 April 2017. Character Building merupakan salah satu tujuan pendidikan nasional yang diatur dalam pasal 1 UU Sisdiknas tahun 2003 menyatakan bahwa di antara tujuan pendidikan nasional adalah mengembangkan potensi peserta didik untuk memiliki kecerdasan, kepribadian dan akhlak mulia. Pendidikan ini merupakan salah satu hal yang penting bagi pendidikan suatu bangsa, karena dengan mempunyai karakter, bangsa dapat berkompetisi di tingkat g ...

Baca Lebih

Mojang Jawa Barat 2015 Jadi Pembicara Seminar Pd Dan Komunikasi Di Kampus Cikarang


Cikarang – STIAMINEWS – Institut STIAMI sangat dekat dengan siswa SMA/K/MA khususnya kelas XII, kami membantu memberikan gambaran terkait dunia perkuliahan yang nantinya akan ditempuh setelah lulus sekolah dan juga memberikan informasi lengkap tentang Program Studi/Jurusan yang sesuai dengan minat dan potensi siswa sekolah tersebut. Salah satunya yang diadakan oleh Kampus Bekasi B (Cikarang) yaitu Seminar Personality Development (PD) dan Komunikasi pada hari Minggu, 26 Februari 2017 bertempat di Jl. Industri No. 18 A Cikarang Utara Kab. Bekasi. Acara yang dihadiri sekitar 80-an peserta yang berasal dari siswa SMA/K/MA daerah sekitar Kab. Bekasi diawali dengan Ice Breaking oleh t ...

Baca Lebih

Ratusan Siswa Sma/K/Ma Hadiri Open House Institut Stiami Kampus Mardani


Jakarta – STIAMINEWS – Salah satu jalur masuk Mahasiswa Baru Institut STIAMI khususnya yang diadakan oleh Kampus Mardani adalah mengadakan tes masuk di sekolah – sekolah mitra dengan jadwal yang sudah disepakati oleh sekolah tersebut. Berbeda dengan tes masuk biasanya Kampus Mardani yang menjadi pusat Program Vokasi Institut STIAMI, bagi siswa dengan nilai tertinggi di masing –masing kelas dari masing – masing sekolah selain diberikan Beasiswa sampai dengan 100% Biaya SPP ditiap Program Studi Vokasi, Kampus Mardani juga memberikan surat keterangan Lulus Dengan Jaminan Ditempatkan Kerja. Setelah melakukan tes masuk di tiap sekolah, pengumuman hasil tes dium ...

Baca Lebih